Apa yang terjadi tiba-tiba Icon Network Connection hilang dari peredaran, bang brow sudah pada tahu kan apa itu network connection? Katanya sih untuk pengaturan koneksi internet, share jaringan dan LAN/Wan, kurang lebih seperti itulah.. kalau ada yang kurang tolong dtambahin yah.. Tapi kembali lagi pada kalimat pertama, apa yang terjadi jika tidak ada tampilan apapun di folder Network Connection. seperti tampilan dibawah ini.
Tekan F5 untuk merefresh pun tidak bisa dan hanya menampilkan pesan “The Network Connections Folder was unable to retrieve the list of Network Adapters on your machine". Please make sure that the Network Connections service is enabled and running.” Apalah artinya itu yang pasti yang mau kita tahu adalah cara mengatasi masalah tersebut.
Cara dan trik nya dibilang cukup mudah, kita hanya perlu menjalankan CMD (command from) buka menu RUN, kemudian ketik cmd maka akn muncul tampilan hitam yang disebut command from, santai dulu bang brow.. sekarang saatnya kita lakukan beberapa langkah lagi yakni dengan cara ketik 3 perintah di bawah ini tanpa tanda kutip.
Cara dan trik nya dibilang cukup mudah, kita hanya perlu menjalankan CMD (command from) buka menu RUN, kemudian ketik cmd maka akn muncul tampilan hitam yang disebut command from, santai dulu bang brow.. sekarang saatnya kita lakukan beberapa langkah lagi yakni dengan cara ketik 3 perintah di bawah ini tanpa tanda kutip.
- Ketik “regsvr32 netshell.dll” (tanpa tanda kutip) Tekan enter kemudian akan muncul kotak pemberitahuan sukses kemudian klik “OK”
- Ketik “regsvr32 netcfgx.dll” (tanpa tanda kutip) sama Tekan enter kemudian klik OK.
- Ketik ”regsvr32 netman.dll” (tanpa tanda kutip) masih sama Tekan enter kemudian klik OK
Close area CMD dan masuk ke area network connections, kalau masih belum muncul, refresh folder Network Connection dengan cara menekan F5, dan Jika masih belum muncul juga maka mungkin perlu direstart dulu komputer bang brow..dan lihat hasilnya.
Semoga Bermanfaat.