Karena film ini berbahasa inggris dan saya sedikit risih karena kurang begitu ngerti.. jadi saya obrak abrik lah mbah google untuk mencari subtitle dari film Despicable Me 2 tersebut.
Sama seperti film tersebut hasil dari download, maka subtitle nya pun harus download biar gak ribet, nikin sendiri sepertinya gampang kalau kita benar2 menonton secara berulang ulang terus menerus (atau mungkin butuh keahlian khusus untuk membuat subtitle film tersebut yah..) file subtitle tersebut mempunyai format dalam bentuk "srt".
Situs yang sering saya kunjungi adalah.
www.opensubtitles.org : Ketik nama film atau movie yang dicari subtitlenya pada kotak pencarian, kemudian pilih bahasa yang di inginkan maka akan keluar pilihannya, jika tidak ada berarti belum ada yang upload yah bang brow.
www.subtitlesource.org : Tinggal ketik saja film yang dicari dalam kotak pencarian.
www.mysubtitles.org : Sama seperti subtitlesource.
Setelah kita mendapatkan subtitle bahasa indonesia dari film yang sudah atau sedang kita download, jangan lupa di ekstrak dulu file nya, kemudian supaya antara film dan subtitle bisa terhubung maka jangan lupa file srt atau subtitlenya dirubah dengan nama dari file film tersebut tanpa ada yang berbeda satu huruf pun yah bang brow. biar gak ribet Klik kanan saja pada file filmnya, kemudian rename >> copy >> paste di file subtitilenya.
Itulah dia beberapa situs dan cara Download Subtitle Film Box office terbaru dan terlama semoga bermanfaat.